Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Arsenal VS Bayern Munchen: Rekor Pertemuan, Data & Prediksi Line-up

Kamis (20/2/2014) dini hari WIB juara bertahan Liga Champions akan dijamu Arsenal di Stadion Emirates dalam first leg babak 16 besar liga tersebut.
Arsenal melawan Bayern Munchen di Liga Champions 19 Februari 2013/Reuters
Arsenal melawan Bayern Munchen di Liga Champions 19 Februari 2013/Reuters

 

liga-champions.jpg
liga-champions.jpg
Bisnis.com , JAKARTA - Kamis (20/2/2014) dini hari WIB juara bertahan Liga Champions akan dijamu Arsenal di Stadion Emirates dalam first leg babak 16 besar liga tersebut.

Arsenal dan Bayern Munchen kerap saling kalah mengalahkan. amun, kali ini, Bayern Munchen berbeda dengan Bayern Munchen saat juara tahun lalu. Kini, Munchen diasiteki oleh mantan pelatih Barcelona, Pep Guardiola.

Mampukah Arsenal mengulang sukses pada first leg Liga Champions 9 Maret 2004-2005 dengan skor 1-0? Atau Munchen mengulang sukses 2012-2013 saat menundukkan Arsenal di Stadion Emirates 3-1?

Ini Jadwal Siaran Langsung

20/2/2014

AC Milan versus Atletico Madrid                  

Stadio Giuseppe Meazza 

02.00 NEX ENTERTAINMENT  

Arsenal vs Bayern Munchen                    

Stadion Emirates

02:00  SCTV  

 5 Partai Terakhir Arsenal

FA Cup: Arsenal - Liverpool 2-1

Liga Inggris: Arsenal - Manchester United 0-0

Liga Inggris: Liverpool - Arsenal 5-1

Liga Inggris: Arsenal - Crystal Palace 2-0

Liga Inggris: Southampton - Arsenal 2-2

5 Partai Terakhir Banyern Munchen

DFB Cup: Hamburg-Bayern Munich 0-5

Bundesliga: Nürnberg - Bayern Munich 0-2

Bundesliga: Bayern Munich-Eintracht 5-0 

Bundesliga: Stuttgart-Bayern Munich 1-2

arsenewenger-telegraph.jpg
arsenewenger-telegraph.jpg
Arsene Wenger, Manajer Tim Arsenal

"Menurut yang saya tahu tahun ini mereka jauh lebih baik dari musim lalu."

"Kami akan dalam kondisi terbaik, diharapkan, karena 12 bulan lalu kami bermain melawan mereka setelah hasil mengecewakan kalah dari Blackburn."

"Kami menghadapi  posisi yang sangat sulit di liga, so musim ini kami melakukan persiapan lebih baik untuk pertarungan terberat sekalipun."

130725_pep guardiola.jpg
130725_pep guardiola.jpg
Pep Guardiola, Manajer Tim Bayern Munchen 

"Pendapat saya tentang Arsene, saya sangat respek kepada dia."

"Timnya berkualitas dan saya harus mengingatkan kualitas itu kepada pemain saya."

"Kami akan bermain sebagai satu tim seperti yang kami lakukan sejauh ini di Bundesliga (pimpinan klasemen), so sekarang mereka di posisi kedua atau ketiga di liga, tapi itu kan masih  awal mereka di sana."

"Ini tipikal tim yang selalu menempatkan penampilan terbaik di Liga Champions."

4 Pertemuan di Liga Champions

Musim                    Tanggal   Tuan rumah            skor         tamu                       

2004/05                   9-3          Arsenal                    1-0          Bayern Munchen    

2004/05                   22-2        B. Munchen            3-1          Arsenal                   

(Bayern Munchen menang aggregate 3-2)

2000-01                  14-3        B. Munchen            1-0          Arsnela                   

                                5-12        Arsenal                    2-2          B.Munchen                            

Statistik head to head

Arsenal

-Kemenangan terbesar di kandang        

Liga Champions           Arsenal             B.Munchen      1-0

                                                            (2004-2005)

- Kemenangan Terbesar Tandang         

Liga Champions           B.Munchen      Arsenal             0-2

                                                                 (2012-2013)

Bayern Munchen

- Kemenangan Terbesar di kandang     

Liga Champions           B.Munchen      Arsenal             1-3

                                                            (2004-2005)

- Kemenangan terbesar tandang             

Liga Champions           Arsenal             B.Munchen      1-3

                                                            (2012-2013)

 Perkiraan susunan tim

Arsenal: Szczesny, Sagna, Koscielny, Mertesacker, Gibbs, Wilshere, Flamini, Podolski, Ozil, Oxlade Chamberlain, Giroud.

Bayern Munich: Neuer, Rafinha, Dante, Boateng, Alaba, Martinez, Lahm, Kroos, Robben, Gotze, Mandzukic.

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel


Penulis : Martin Sihombing
Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper