Headline Pilihan: BBM Bersubsidi Membengkak hingga Investasi Pabrik Pakan

Bisnis.com,18 Mar 2013, 08:45 WIB
Penulis: R Fitriana

BISNIS.COM, JAKARTA—Informasi tentang membengkaknya dana BBM bersubsidi hingga alokasi dan durasi impor bawang menjadi salah satu pilihan berita yang termuat di bisnis.com akhir pekan lalu, Sabtu (16/3/2013) serta Minggu (17/3/2013).

Ringkasan informasi tersebut adalah sebagai berikut:

Opsi pemotongan anggaran belanja kementerian/lembaga sebagai respon atas prognosis membengkaknya subsidi BBM dinilai sebagai langkah kontraproduktif.

Sementara itu, mengenai bawang putih, pemerintah diminta segera menetapkan besaran alokasi dan durasi impor bawang di samping menyiapkan strategi untuk peningkatan produksi dalam negeri.

Apabila ingin membaca informasi bisnis lainnya dapat dilihat link di bawah ini:

DIVESTASI SAHAM : OJK minta klarifikasi BUMI terkait divestasi di BRMS

CITY CAR: Mitsubishi Mirage tempuh 25 km per liter

PASAR MODAL: 2 Emiten Konstruksi Siap Melantai di BEI Kuartal II/2013

DATA LPS: 185.174 Nasabah Bank Punya Simpanan Rp2 Miliar Lebih

PRODUKSI MINYAK: RI Kehilangan Potensi 5.400 Barel/Hari, Ini Penyebabnya

DOMAIN LOKAL: Desa.id Akan Dijual Mei 2013

BPJS KESEHATAN: Pemerintah 2014 Siapkan Anggaran Rp26 Triliun

STOK BAWANG: Pasokan Minim, Mentan Tuding Minat Tanam Petani Rendah

PABRIK PAKAN: Siapkan Rp1,5 Triliun, New Hope Group Ekspansi ke Surabaya & Tangerang

DIVESTASI MUTIARA Ditawarkan LPS ke 5 Negara, Minimal Rp6,7 Triliun

SISTEM GANJIL GENAP: Perusahaan Rental Mobil Rugi Rp200 miliar per bulan

BLCAKBERRY Z10: Indosat Tingkatkan Konsumsi Data. (*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Others
Terkini