Alotnya Pemulangan Adrian Kiki Dari Persembunyiannya

Bisnis.com,23 Jan 2014, 02:37 WIB
Penulis: Yusran Yunus

Bisnis.com, JAKARTA - Kerja keras Pemerintah Indonesia mengekstradisi buron kakap terpidana kasus korupsi dana Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI), Adrian Kiki Ariawan, dari Australia, membuahkan hasil.

Rabu malam (22/1/2014), Adrian Kiki berhasil dibawa ke Tanah Air dan kini langsung dijebloskan ke LP Cipinang guna menjalankan hukuman sesuai vonis yang dijatuhkan majelis hakim Pengadilan Negeri Jakarta Pusat pada 2002.

Adrian Kiki (mantan Direktur Bank Surya) dan Bambang Sutrisno (Wakil Direktur Bank Surya), keduanya divonis penjara seumur hidup. Sidang putusan pengadilan saat itu, tidak dihadiri oleh kedua terdakwa (in absensia).

Jalan Panjang Ekstradisi Adrian Kiki ke Tanah Air

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Yusran Yunus
Terkini