LIGA INGGRIS: Kena Skorsing, Costa Tetap Top Skor, 17 Gol

Bisnis.com,02 Feb 2015, 11:33 WIB
Penulis: M. Syahran W. Lubis
Diego Costa (Chelsea)/Reuters-Sergio Perez

Bisnis.com, JAKARTA - Striker Chelsea Diego Costa tak main saat The Blues ditahan imbang Manchester City 1-1 di Stadion Stamford Bridge, London, pada pertandingan pekan ke-23 Liga Primer Inggris lantaran kena skors akibat perilaku buruk di Piala Liga Inggris (Capital One Cup) saat menaklukkan Liverpool.

Meskipun begitu, pemain berdarah Brasil yang memilih memperkuat Timnas Spanyol tersebut tetap kokoh di puncak daftar pencetak gol Liga Primer dengan catatan 17 gol.

Berikut daftar pencetak gol sementara Liga Primer Inggris:

17 Gol: Diego Costa (Chelsea).

14 Gol: Sergio Aguero (Manchester City).

13 Gol: Charlie Austin (Queens Park Rangers).

12 Gol: Alexis Sanchez (Arsenal)

10 Gol: Harry Kane (Tottenham Hotspur)

9 Gol: Wilfried Bony (Manchester City), Robin van Persie (Manchester United), Papiss Cisse (Newcastle United), Christian Eriksen (Tottenham Hotspur), Saido Berahino (West Bromwich Albion).

8 Gol: Eden Hazard (Chelsea), Wayne Rooney (Manchester United), Graziano Pelle (Southampton),    Diafra Sakho (West Ham United).

7 Gol: Olivier Giroud (Arsenal), Danny Ings (Burnley), Romelu Lukaku (Everton), Leonardo Ulloa (Leicester City), David Silva (Manchester City), Yaya Toure (Manchester City), Jonathan Walters (Stoke City), Nacer Chadli (Tottenham Hotspur).

6 Gol: Santi Cazorla (Arsenal), Oscar dos Santos (Chelsea), Nikica Jelavic (Hull City).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: M. Syahran W. Lubis
Terkini