Orang China Itu Melihat Orang Indonesia Seperti Ini

Bisnis.com,20 Okt 2015, 12:05 WIB
Penulis: Newswire
Banjir di depan Istana Merdeka, Jakarta, Senin (9/2/2015)./JIBI-Abdullah Azzam

Suka-duka tinggal di Indonesia juga diungkapkan Hou Hong Bo, mahasiswa BFSU yang belajar di Universitas Negeri Jakarta (UNJ).

Pria bernama Indonesia Budiman tersebut, mengaku sangat sedih ketika hujan deras melanda Jakarta, karena genangan, dia tidak tahu jika ada saluran air yang terbuka, sehingga dia terperosok di dalamnya.

"Namun, saya beruntung orang Indonesia memang ramah. Saya lalu dibawa ke Rumah Sakit Persahabatan, dan diobati di sana. Saya sangat panik saat itu, karena luka, saya taku kalau tidak cepat-cepat diobati akan infeksi. Tapi beruntung saya bertemu orang-orang yang baik dan ramah," ungkapnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Nancy Junita
Terkini