TOP LOSERS 10 MARET: Harga Saham IBFN Anjlok

Bisnis.com,10 Mar 2016, 17:53 WIB
Penulis: Atiqa Hanum
Harga saham PT Intan Baruprana Finance Tbk. (IBFN) anjlok hingga 9,94% pada penutupan perdagangan Kamis (10/3/2016)./Bisnis

Bisnis.com, JAKARTA - Harga saham PT Intan Baruprana Finance Tbk. (IBFN) anjlok hingga 9,94% pada penutupan perdagangan Kamis (10/3/2016).

Harga saham IBFN turun menjadi Rp145 per lembar saham. Saham lainnya, yakni PT Eureka Prima Jakarta Tbk. (LCGP) turun 9,83% diperdagangkan menjadi Rp422 per lembar saham.

IHSG ditutup melemah hingga 0,37% atau 17,84 poin ke level 4.793,20. Sebelumnya, indeks juga dibuka menurun 0,40% di level 4.791,68 lalu bergerak dikisaran 4.761,38-4.798,38.

Sebanyak 137 saham menguat, 155 saham melemah dan 235 saham stagnan dari 527 saham yang bergerak di Bursa Efek Indonesia.

Saham apa saja yang menjadi top losers dalam perdagangan Bursa Efek Indonesia hari ini? Berikut rinciannya:

Kode

Harga (Rp)

(%)

IBFN

145

-9,94

LCGP

422

-9,83

SKBM

690

-9,80

AKPI

920

-9,80

BMAS

415

-9,78

Sumber: Bloomberg

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Martin Sihombing
Terkini