5 Berita Populer Ekonomi, Garuda Grup Akui Sulitnya Kondisi Penerbangan, Blok Rokan Dikelola Pertamina Bisa Tekan Impor Minyak

Bisnis.com,16 Jan 2019, 16:55 WIB
Penulis: Ahmad Rifai
Aktivitas penerbangan di Terminal 2 Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Selasa (18/12/2018)./ANTARA-Yulius Satria Wijaya

1. Garuda dan Citilink Ungkap Sulitnya Kondisi Penerbangan

Sejumlah maskapai mengungkapkan sulitnya kondisi penerbangan, karena biaya operasional yang terus naik, terutama harga avtur ditambah nilai tukar rupiah terus melemah.

Begini pernyataan Citilink dan Garuda Indonesia yang membahas soal sulitnya kondisi penerbangan di tanah air.

Baca selengkapnya di sini.

2. Ternyata 2 Peserta Ini Sanggah Hasil Lelang KA Makassar—Parepare

Kementerian Perhubungan menyatakan bahwa proses lelang pengadaan badan usaha pelaksana proyek perkeretaapian umum Makassar—Parepare dengan skema kerja sama belum selesai.

Penetapan pemenang direncanakan masih akan berlangsung pada Februari 2019.

Baca selengkapnya di sini.

3. Lifting Blok Rokan Chevron Diolah Pertamina, Impor Minyak Berkurang 20%

PT Chevron Pacific Indonesia meresmikan lifting perdana blok Rokan bagian kontraktor untuk diolah di kilang minyak PT Pertamina (Persero).

Langkah ini mengurangi angka impor minyak mentah Pertamina sebesar 20% lebih.

Penjelasannya lebih rinci baca selengkapnya di sini.

4. Menaker Minta Perusahaan Serius Terapkan Manajemen K3

Kementerian Ketenagakerjaan mendorong agar seluruh perusahaan mampu menerapkan Sitem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3).

Menurut Menteri Ketenagakerjaan M. Hanif Dhakiri, perusahaan yang memanusiakan manusia adalah perusahaan yang memenuhi K3 yang baik dan berkualitas.

Baca selengkapnya di sini.

5. Jokowi Kasih Tips Memulai Bisnis Bagi Pensiunan & ASN

Setiap insan yang bekerja pasti akan memasuki masa pensiun. Begitu pula para Aparatur Negeri Sipil (ASN).

Presiden Jokowi ternyata punya tips memulai bisnis bagi para ASN yang akan memasuki masa pensiun.

Tertarik mencoba? Baca selengkapnya di sini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Surya Rianto
Terkini