5 Berita Populer Bola, Jenazah Emiliano Sala Berhasil Dievakuasi? dan Hazard Buka-bukaan Ingin Tinggalkan Chelsea

Bisnis.com,07 Feb 2019, 18:35 WIB
Penulis: Ahmad Rifai
Emiliano Sala | Reuters

1. Jenazah Emiliano Sala Berhasil Dievakuasi?

Salah satu jenazah dari puing-puing pesawat yang membawa pemain sepak bola Argentina Emiliano Sala dan pilot David Ibbotson, berhasil diangkat.

Lantas bagaimana dengan keberadaan pemain baru Cardiff tersebut?

Baca selengkapnya di sini.

2. Ternyata ini Penyebab Transfer Hamsik ke Klub China Ditunda

Napoli ungkapkan penyebab penundaan proses transfer pemainnya Marek Hamsik ke klub China, Dalian Yifang.

Klub Italia itu menyatakan tertundanya kepindahan Hamsik karena masalah ini.

Memang soal apa? Baca selengkapnya di sini.

3. Performa Liverpool Merosot, Keputusan Klopp Turunkan Keita dan Lallana Dipertanyakan

Skuad asuhan Jurgen Klopp ditahan imbang Leicester City dan West Ham United dengan skor sama, 1-1, dalam dua laga terakhirnya.

Mantan pemain Liverpool, John Alridge, menyoroti kinerja lini tengah The Kopp yang menurut dia kurang bertenaga.

Baca selengkapnya di sini.

4. Statistik Membuktikan, Solskjaer Unggul Telak Atas Mourinho di MU

Sudah 10 pertandingan Ole Gunnar Solskjaer mendampingi Manchester United. Rapornya sangat mengesankan: menang sembilan kali dan seri sekali.

Ketika dibandingkan dengan pendahulunya yang dipecat, Jose Mourinho, statistiknya di Old Trafford pun jauh lebih mengesankan.

Baca selengkapnya di sini.

5. Hazard Buka-bukaan, Ingin Tinggalkan Chelsea, Rindukan Madrid

Wawancara Eden Hazard dengan stasiun radio Prancis RMC sebenarnya sudah direkam 2 bulan lalu sebagai bagian dari proyek dokumenter tentang diri dan kariernya, tapi baru disiarkan pada Rabu (6/2/2019).

Dalam rekaman ini, pemain Timnas Belgia tersebut buka-bukaan soal keinginannya untuk tinggalkan Chelsea untuk menerima pinangan Real Madrid.

Baca selengkapnya di sini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Surya Rianto
Terkini