Konten Premium

Investasi, Manusia, dan 'Pajak Super'

Bisnis.com,22 Agt 2019, 16:38 WIB
Penulis: Yodie Hardiyan
Presiden Joko Widodo (tengah) menghadiri peluncuran sertifikat elektronik tenaga kerja konstruksi Indonesia di Istora Senayan, Jakarta, Selasa (12/3/2019)./ANTARA -Akbar Nugroho Gumay

Bisnis.com, JAKARTA -- Sambil mengayunkan tangan kanannya berulang kali, Presiden Joko Widodo tampak ingin meyakinkan para pendengar mengenai pesan penting dalam pidato yang disampaikannya di Sentul, Bogor, Jawa Barat pada Minggu (14/7/2019) malam.

Pada malam yang cerah itu, Jokowi, begitu dia biasa disapa, menyampaikan pidato berjudul "Visi Indonesia" setelah dirinya dipastikan menjadi Presiden Indonesia untuk kedua kalinya pada periode 2019-2024. Pidato itu disiarkan secara langsung melalui stasiun televisi dan internet.

Dalam pidato itu, Jokowi menyampaikan lima pesan utama: pembangunan infrastruktur, pembangunan Sumber Daya Manusia (SDM), investasi, reformasi birokrasi, serta penggunaan Anggaran dan Pendapatan Belanja Negara (APBN). Lima hal itu yang setidaknya akan menjadi fokus pemerintah pada 2019-2024.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Annisa Margrit
Terkini