Konten Premium

Menjemput Investasi di Negeri Ginseng

Bisnis.com,15 Nov 2019, 20:38 WIB
Penulis: Thomas Mola
Presiden Joko Widodo (kiri) berjabat tangan dengan Presiden Korea Selatan Moon Jae-in di the Presidential Blue House, Korea Selatan, Senin (10/9/2018)./Reuters-Kim Hong-Ji

Bisnis.com, JAKARTA — Setidaknya sejak 2014, Korea Selatan selalu masuk dalam daftar 10 besar negara dengan investasi terbesar di Indonesia. Agaknya posisi itu tak akan berubah dalam waktu dekat.

Hal itu menyusul rencana investasi Hyundai Motor Corporation (HMC) di Indonesia. Pabrikan mobil asal Negeri Ginseng ini disebut bakal membangun pabrik kendaraan listrik di Jawa Barat.

Kabar tersebut sebenarnya bukan sesuatu yang baru, karena sudah disampaikan beberapa kali. Namun, realisasinya patut ditunggu lantaran Presiden Joko Widodo diagendakan berangkat ke Korea Selatan (Korsel) pada akhir bulan ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Annisa Margrit
Terkini