Cuaca Jabodetabek : Titik Lokasi Diguyur Hujan Pagi Ini

Bisnis.com,05 Jan 2020, 08:20 WIB
Penulis: Mia Chitra Dinisari
Ilustrasi/Bisnis.com

Bisnis.com, JAKARTA - BMKG menyebutkan wilayah Jabodetabek hari ini masih berpotensi terjadi Hujan Sedang-Lebat yang dapat disertai Kilat/Petir dan Angin Kencang.

Adapun hujan akan turun pada pkl.08:00 WIB hingga pukul 10.20 WIB nanti.

Berikut wilayah titik hujan hari ini : 

Wilayah Tangerang

Cipondoh, Ciledug, Kembangan, Cengkareng, Penjaringan, Kalideres, Kosambi, Teluknaga, Pakuhaji, Benda, Mauk, Rajeg, Kronjo, Sepatan, Batuceper, Pademangan, Tanjung Priok, Koja, Cilingcing, Tarumajaya, Kelapa Gading, Sawah Besar, Tamansari, Tambora, Grogol Petamburan, Gambir, Kemayoran, Kebon Jeruk, Babelan, Cakung, Senen, Cempaka Putih, Johar Baru, Pulo Gadung, dan sekitarnya. Dan dapat meluas ke wilayah Kresek, Balaraja, Pasarkemis, Jati Uwung, Curug, Legok, Cikupa, Tigaraksa, Cisoka, Serpong, Pondok Aren, Ciputat, Pamulang.

Jakarta

Kebayoran Lama, Pesanggrahan, Palmerah, Tanah Abang, Menteng, Setiabudi, Kebayoran Baru, Cilandak, Mampang Prapatan, Pancoran, Tebet, Matraman, Jatinegara, Duren Sawit, Makasar, Kramat Jati, Pasar Minggu, Pondok Gede, Cipayung, Ciracas, Pasar Rebo, Jaga Karsa.

Bekasi

Bekasi Barat, Bekasi Utara, Bekasi Selatan, Tambun, Tambelang, Cabangbungin, Muaragembong, Sukatani, Cibitung, Bekasi Timur, Jatiasih, Pondok Gede, 

Depok

Limo, Bantargebang, Gunung Putri, Cimanggis, Setu, Beji, Sukmajaya, Sawangan, Gunung Sindur, Pancoranmas, Cileungsi, Cikarang, Lemahabang, Kedung Waringin, dan sekitarnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Mia Chitra Dinisari
Terkini