Konten Premium

Menakar Kinerja Merdeka Copper Gold di Tengah Koreksi Emas

Bisnis.com,20 Mar 2020, 14:04 WIB
Penulis: Finna U. Ulfah, Dhiany N. Utami & Pandu Gumilar
Suasana di area pertambangan konsesi Tambang Tumpang Pitu (Tujuh Bukit) milik PT Bumi Suksesindo (BSI), anak usaha PT Merdeka Copper Gold Tbk., di Banyuwangi, Jawa Timur, Senin (23/7/2018)./JIBI-Abdullah Azzam

Bisnis.com, JAKARTA – Harga emas yang sempat menunjukkan kenaikan pada awal 2020, kini sudah mulai kehilangan keperkasaannya. Potret harga emas tersebut lantas menjadi pertanyaan terhadap kilap emas PT Merdeka Copper Gold Tbk

Pada perdagangan Jumat (20/3/2020) pukul 11.22 WIB, harga emas Comex untuk kontrak April 2020 terpantau menguat 3,9 poin atau 0,26 persen ke level US$1.483,2 per troy ounce. Meski demikian, harga emas masih terkoreksi 2,44 persen secara year-to-date (ytd).

Adapun pergerakan harga saham Merdeka Copper Gold (MDKA) turun cukup dalam sejak awal tahun ini. Per Jumat (20/3) pukul 13.22 WIB, harganya berada di posisi Rp975 per lembar atau turun 10,55 persen secara ytd.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Annisa Margrit
Terkini