Lombok Gempa Magnitudo 4,3

Bisnis.com,24 Mar 2020, 06:21 WIB
Penulis: Mia Chitra Dinisari
Ilustrasi gempa bumi/istimewa

Bisnis.com, JAKARTA - Wilayah Lombok Nusa Tenggara Barat diguncang gempa berkekuatan 4,3 pagu ini.

Berdasarkan data BMKG, gempa tersebut terjadi tepat pada pukul 05:29:13.

Adapun pusat gempa terjadi di 16 km TimurLaut Lombok Utara), dengan kedalaman16 Km.

Gempa dengan parameter cukup besar itu dirasakan di Lombok Utara, Lombok Timur, Mataram, dan juga Lombok Barat.

BMKG menyatakan gempa itu tidak berpotensi tsunami.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Mia Chitra Dinisari
Terkini