Konten Premium

Historia Bisnis: Tarik Utang US$3 Miliar dari IMF, Pemerintah Sebut Keadaan akan Lebih Sulit

Bisnis.com,13 Apr 2020, 10:48 WIB
Penulis: Anggara Pernando
Logo The International Monetary Fund (IMF)./Reuters

Bisnis.com, JAKARTA – Indonesia menarik utang tahap kedua sebesar US$3 miliar dari International Monetary Fund (IMF) untuk menahan merosotnya nilai tukar dan melambatnya ekonomi. Masyarakat diminta untuk melakukan penghematan karena kondisi ekonomi akan lebih buruk.

Hal ini menjadi tema utama headline Bisnis Indonesia edisi Kamis, 9 April 1998. Dalam laporan dengan judul ‘Ginandjar: Situasi akan Lebih Sulit’ itu, pemerintah mengingatkan kondisi perekonomian Indonesia berada dalam jurang resesi. 

“Pada hari-hari mendatang, meskipun sudah ada kesepakatan baru dengan IMF, akan tetap diperlukan pengencangan ikat pinggang karena tingkat suku bunga dipertahankan pada level tinggi sampai keadaan moneter membaik, laju inflasi tetap tinggi dan harga-harga sebagian bahan pokok bakal meningkat,” kata Ginanjar Kartasasmita Menteri Koordinator Bidang Ekonomi, Keuangan, dan Industri (Meko Ekuin)/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas), Rabu (8/4/1998).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Anggara Pernando
Terkini