Konten Premium

Cek Ricek Penyaluran Bansos!

Bisnis.com,24 Apr 2020, 13:37 WIB
Penulis: Tim Bisnis Indonesia
Pekerja mengemas paket bantuan sosial (bansos) di Gudang Food Station Cipinang, Jakarta, Rabu (22/4/2020). Pemerintah menyalurkan paket bansos masing-masing sebesar Rp600 ribu per bulan selama tiga bulan sebagai upaya untuk mencegah warga tidak mudik dan meningkatkan daya beli selama pandemi COVID-19 kepada warga yang membutuhkan di wilayah Jabodetabek./ANTARA FOTO-M Risyal Hidayat

Bisnis.com, JAKARTA — Distribusi bantuan sosial kepada masyarakat terdampak pandemi Covid-19 mesti dibarengi dengan pengawasan dan pengawalan dari para pemangku kepentingan, kepolisian, dan kejaksaan. Hal ini mesti dijalankan demi menekan potensi penyelewengan.

Pemerintah telah mulai mendistribusikan bantuan sosial (bansos) kepada masyarakat mulai Senin (20/4/2020).

Tahap pertama, penyaluran bantuan sosial (bansos) menyasar 1,2 juta penduduk di DKI Jakarta. Selanjutnya akan menyasar 600.000 warga di wilayah Bogor, Depk, Tangerang, dan Bekasi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Annisa Margrit
Terkini