Konten Premium

Corona Hidupkan Kembali Skenario Terburuk Hubungan AS-China

Bisnis.com,15 Mei 2020, 12:55 WIB
Penulis: Amanda Kusumawardhani
Presiden AS Donald Trump dan Presiden China Xi Jinping bersalaman dalam konferensi pers di Great Hall of the People di Beijing, China, Kamis (9/11/2017)./Bloomberg-Qilai Shenn

Bisnis.com, JAKARTA — Pada 15 Januari 2020, sepertinya hubungan Amerika Serikat dengan China mulai menjauh dari ancaman perang dingin. Namun, siapa sangka hubungan kedua negara tersebut kembali memburuk, dipicu oleh kemunculan sebuah penyakit pneumonia misterius di Wuhan, China pada periode yang sama, yang kemudian dikenal sebagai virus corona.

Pada awal 2020, dengan percaya diri, Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mendeklarasikan bahwa hubungan AS dengan China adalah hubungan terbaik yang pernah ada sambil menandatangani pakta kesepakatan awal perjanjian perdagangan.

Kesepakatan tersebut sekaligus memberikan harapan bahwa negara adikuasa tersebut mampu menyelesaikan perbedaan dengan mitra dagang terbesarnya, China, yang juga merupakan negara dengan ekonomi terbesar di dunia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Annisa Margrit
Terkini