Konten Premium

Bagaimana Agar Pengetatan Arus Balik ke Ibu Kota Tak Jadi Manuver Sia-Sia?

Bisnis.com,26 Mei 2020, 18:17 WIB
Penulis: Herdanang Ahmad Fauzan
Sejumlah petugas gabungan dari Kepolisian, Satpol PP dan Dinas Perhubungan berjaga di checkpoint penyekatan arus mudik Tol Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Sabtu (23/5/2020). Pada H-1 jelang Lebaran, Direktorat Lalu lintas Poda Metro Jaya melakukan rekayasa lalu lintas menjadi satu jalur untuk mempermudah penyekatan mobil pribadi dan angkutan umum yang membawa pemudik./ANTARA FOTO-Fakhri Hermansyah

Bisnis.com, JAKARTA — Senyum Anies Baswedan tak mengembang sesering biasanya. Saat menyampaikan laporan terkini penanganan Covid-19 bersama Tim Gugus Tugas pemerintah, Senin (25/5/2020) sore, Gubernur DKI Jakarta itu memilin kata dengan tenang dan berhati-hati.

Anies menyampaikan dua tahap kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) yang ditempuh pemerintah daerah Jabodetabek sejak Maret 2020 sudah menuai dampak. Berdasarkan survei Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta, sekitar 60 persen warga sudah mematuhi protokol yang ditetapkan.

Hanya saja, dia menyebut mitigasi terhadap Covid-19 belum usai. Memasuki tahap ketiga, segalanya akan benar-benar dipertaruhkan, kata Anies.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Annisa Margrit
Terkini