Konten Premium

Mana yang Lebih Cuan: Emas, Reksa Dana atau Saham?

Bisnis.com,29 Mei 2020, 12:23 WIB
Penulis: Dwi N. Tari & Duwi Setiya Ariyanti
Karyawan menunjukan uang dolar Amerika Serikat (AS) di Jakarta, Senin (18/5/2020). Bisnis/Eusebio Chrysnamurti

Bisnis.com, JAKARTA— Kendati ketidakpastian tinggi masih menyelimuti, ternyata masih ada yang menawarkan cuan. Inilah aset yang paling cuan di antara emas, reksa dana dan saham.

Berdasarkan data Bloomberg, Jumat (29/5/2020) pukul 11.11 WIB, harga emas berada di level US$1.733 per troy ounce atau naik 13,79 persen secara tahun berjalan.

Pada aset reksa dana, data Infovesta mencatat hanya indeks reksa dana pasar uang yang bertahan di zona hijau secara tahun berjalan. Artinya, hanya produk reksa dana yang berinvestasi di deposito dan surat utang jangka pendek ini yang tidak memberikan imbal hasil negatif kepada investornya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Duwi Setiya Ariyanti
Terkini