Konten Premium

Dana Investor Publik Rp5,19 Triliun Nyangkut di Saham Emiten yang Terancam Pailit

Bisnis.com,18 Jun 2020, 16:00 WIB
Penulis: Duwi Setiya Ariyanti
Pekerja berswafoto dengan latar belakang pergerakan Indek Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Senin (11/5/2020). Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia (BEI), pergerakan IHSG pada Senin (11/5/2020) berakhir di level 4.639,1 dengan penguatan sekitar 0,91 persen atau 41,67 poin dari level penutupan perdagangan sebelumnya. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja

Bisnis.com, JAKARTA— Setidaknya terdapat Rp5,95 triliun dana publik yang nyangkut di saham 12 emiten yang terancam pailit

Dari data Bursa Efek Indonesia, hingga Rabu (17/6/2020) malam, terdapat 78 emiten yang mendapatkan notasi khusus. Adapun, notasi khusus merupakan tanda yang disematkan otoritas kepada emiten yang sahamnya perlu mendapat perhatian khusus.

Notasi khusus ini bisa disebut sebagai rambu yang memberikan petunjuk kepada investor agar lebih waspada. Dengan demikian, diharapkan investor bisa menimbang risiko bila masih menginginkan menanamkan modal di emiten tersebut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Duwi Setiya Ariyanti
Terkini