Konten Premium

Mengapa Startup Edukasi Keuangan Ramai-Ramai Masuk Media Sosial?

Bisnis.com,31 Jul 2020, 19:42 WIB
Penulis: Ilman A. Sudarwan
Logo TikTok/Bloomberg/Lam Yik

Bisnis.com, JAKARTA – Ceruk pasar konten edukasi finansial menjadi peluang menggiurkan bagi para konten kreator. Namun, mereka juga perlu berhati-hati berhati-hati agar tidak menjadi Jouska baru.

Dugaan kasus salah kelola dana klien oleh PT Jouska Finansial Indonesia masih terus bergulir. Sejauh ini Jouska dan komplotannya baru mendapatkan sanksi penghentian operasional dari Satgas Waspada Investasi Otoritas Jasa Keuangan (OJK).

Selain itu, Jouska mendapatkan sanksi berupa pemblokiran akun media sosial dan laman resmi. Sejalan dengan itu, akun CEO Jouska Aakar Abyasa juga tak lagi bisa diakses untuk saat ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Yustinus Andri DP
Terkini