Konten Premium

Mengintip Strategi Telkom (TLKM) Akselerasi Bisnis Digital, dari Startup hingga 5G

Bisnis.com,28 Agt 2020, 08:35 WIB
Penulis: Asteria Desi K, Dhiany Nadya Utami & Annisa Margrit
Pendar cahaya dari lampu gedung Telkom Landmark Tower, kawasan Gatot Subroto, Jakarta Selatan./tlt.co.id

Bisnis.com, JAKARTA – Pandemi Covid-19 menjadi momentum mempercepat digitalisasi di seluruh lini. Kondisi ini pun dinilai dapat menjadi peluang bagi PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk

Emiten berkode saham TLKM itu meyakini digitalisasi akan makin kencang ke depannya. Oleh karena itu, perseroan fokus menggenjot tiga pilar bisnis utama, yakni digital connectivity, digital platform, dan digital services.

Untuk itu, TLKM menyatakan akan terus melakukan pembangunan berbagai infrastruktur yang diperlukan. Penetapan anggaran belanja modal alias capital expenditure (capex) sebesar 25 persen dari total pendapatan pun tetap dilakukan untuk mendukung rencana ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Annisa Margrit
Terkini