Konten Premium

6 Bulan Corona di Indonesia: Kejutan Emiten Farmasi di Masa Pandemi

Bisnis.com,02 Sep 2020, 18:36 WIB
Penulis: Ria Theresia Situmorang
Ilustrasi vaksin Covid-19./Antara

Bisnis.com, JAKARTA - Genap enam bulan pandemi virus corona menyergap Indonesia, menimbulkan dampak luas di berbagai lini kehidupan. Namun, di saat krisis, selalu saja ada peluang, termasuk di pasar saham.

Salah satu sektor yang cukup moncer selama masa pandemi adalah emiten farmasi.Bisnis mencatat, terdapat 10 emiten farmasi dengan 9 diantaranya masih diperdagangkan hingga akhir sesi penutupan pasar Rabu (2/9/2020).  

Harga saham emiten farmasi naik gila-gilaan. Bahkan, Bursa Efek Indonesia (BEI) sempat mendeteksi aktivitas yang tidak biasa pada pergerakan saham emiten farmasi pelat merah. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Rivki Maulana
Terkini