Konten Premium

Tadashi Yanai dan Transformasi Uniqlo dari Masa ke Masa

Bisnis.com,29 Sep 2020, 15:46 WIB
Penulis: Herdanang Ahmad Fauzan
Chairman dan CEO Fast Retailing Co. Tadashi Yanai dalam konferensi pers di Tokyo, Jepang, Kamis (18/6/2020)./Bloomberg-Kiyoshi Ota

Bisnis.com, JAKARTA – Saat pandemi Covid-19 menghantam Jepang, bisnis ritel khususnya yang bergerak di bidang fesyen adalah satu dari sederet sektor yang rentan terkapar. Namun, Tadashi Yanai, pengusaha yang menguasai mayoritas saham Fast Retailing Co. belum tergoyahkan dari posisinya sebagai orang terkaya di Jepang.

Bloomberg Billionaire Index mencatat kekayaan Yanai menyentuh US$31,9 miliar per Senin (28/9/2020). Posisi ini jauh melampaui nama-nama macam Takemitsu Takizaki dan Masayoshi Son, dua kompetitor terdepan Yanai yang masing-masing mencatatkan kekayaan US$26,4 miliar dan US$21,6 miliar.

Kekayaan Tadashi bahkan hampir 4 kali lipat jika dibandingkan harta yang dimiliki juragan popok sekaligus orang terkaya keempat di Jepang, Takahisa Takahara.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Annisa Margrit
Terkini