Konten Premium

PROSPEK SAHAM SUSPENSI: Antara Ekspektasi Tinggi dan Aksi Spekulasi

Bisnis.com,29 Sep 2020, 02:59 WIB
Penulis: Finna U. Ulfah & M. Nurhadi Pratomo
Karyawan memantau pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di salah satu perusahaan sekuritas di Jakarta, Jumat (5/4/2019)./Bisnis-Nurul Hidayat

Bisnis.com, JAKARTA — Spekulasi para pelaku pasar terhadap prospek kinerja keuangan membuat harga saham sejumlah perusahaan dianggap melaju terlalu kencang sehingga harus disuspensi oleh otoritas Bursa Efek Indonesia.

Investor disarankan cermat dalam mengoleksi emiten dengan volatilitas tinggi.

Bursa Efek Indonesia (BEI) melakukan suspensi atau penghentian sementara perdagangan saham sejumlah emiten lantaran peningkatan harga kumulatif yang signifikan. Sepanjang Agustus 2020—September 2020, ada enam emiten yang terkena suspensi akibat harga saham naik signifikan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Hafiyyan
Terkini