Ingin Sukses Berjualan di Instagram? Ikuti 6 Trik Ini

Bisnis.com,08 Okt 2020, 07:53 WIB
Penulis: Dewi Andriani
Logo Instagram/Istimewa

Bisnis.com, JAKARTA - Instagram kini bukan hanya menjadi tempat untuk memamerkan potret diri saja, tetapi telah menjadi salah satu media yang cukup efektif untuk berjualan atau mempromosikan berbagai produk barang dan jasa. Tak heran bila akhirnya banyak pelaku usaha yang memanfaatkannya sebagai tempat untuk berjualan.

Hal ini tak lepas dari pertumbuhan Instagram yang cukup signifikan, peluang belanja dan iklan di platform media sosial ini pun terus meroket.

Analisa oleh perusahaan analytics social media, Napoleoncat, mencatat hingga bulan Mei 2020, jumlah pengguna Instagram di tanah air mencapai 69.270.000 akun. Pada tahun 2020, pendapatan iklan di Instagram diproyeksikan hampir tiga kali lipat, mencapai US$ 4,65 miliar. Bahkan sebanyak 72 persen pengguna telah membeli produk yang mereka lihat di Instagram.

Melihat fakta tersebut, rasanya sayang bila Anda tidak memanfaatkan media sosial instagram untuk memasarkan produk barang atau jasa yang ditawarkan. Namun sebelum memulainya, berikut enam tips yang dapat dilakukan agar Anda sukses berjualan melalui instagram, seperti dikutip dari socialmarketingwriting.com

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Mia Chitra Dinisari
Terkini