Konten Premium

Mengukur Arah Baru Bank Permata (BNLI) di Tangan Bangkok Bank

Bisnis.com,11 Okt 2020, 15:35 WIB
Penulis: Ilman A. Sudarwan & Ni Putu Eka Wiratmini
Nasabah melakukan transaksi perbankan melalui anjungan tunai mandiri Bank Permata di Jakarta, Rabu (12/2/2020). Bisnis/Dedi Gunawan

Bisnis.com, JAKARTA – Spekulasi terkait rencana Bangkok Bank Limited atas PT Bank Permata Tbk. (BNLI) menjadi penggerak pasar.

Pada perdagangan Jumat (9/10/2020), saham BNLI meroket hingga level Rp1.975 per saham, atau menguat 25 persen terhadap harga penutupan hari sebelumnya. Saham BNLI langsung terkena batas auto rejection atas (ARA) setelah perdagangan berlangsung selama 1 jam 15 menit.

Sepanjang pekan ini BNLI memang mengalami reli, terutama dalam 3 hari terakhir. Sebelum melompat hingga 25 persen, dalam 2 hari sebelumnya BNLI berturut-turut menguat 15,25 persen dan 16,18 persen. Hal ini membuat BNLI menguat dari Rp1.130 per saham ke Rp1.975 per saham atau melonjak 74,77 persen dalam sepekan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Anggara Pernando
Terkini