Konten Premium

Mengukur Prospek Bukit Asam (PTBA) Setelah Longsor Tambang Air Laya

Bisnis.com,13 Okt 2020, 12:53 WIB
Penulis: Asteria Desi Kartika Sari
Alat berat membersihkan area penimbunan batu bara./ Bloomberg - Nicolo Filippo Rosso

Bisnis.com, JAKARTA – Konsensi tambang batu bara PT Bukit Asam Tbk. (PTBA), tepatnya pada areal Air Laya Barat, Sumatra Selatan mengalami longsor pada 1 Oktober 2020.

Areal ini merupakan kawasan tambang terbuka. Dalam metode tambang terbuka perusahaan harus melakukan penggalian dan penimbunan sekaligus untuk mendapatkan batu bara. Dengan model ini, maka ketepatan tanggul dan lereng menjadi kunci kelangsungan operasional tambang.

Lereng dalam areal tambang terbuka mulai dari lereng tambang aktif, lereng timbunan batubara (stockpile), lereng timbunan tanah penutup, dan lereng bangunan seperti lereng jalan, lereng di sekitar bangunan, serta bendungan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Anggara Pernando
Terkini