Konten Premium

Beragam Versi Draf Omnibus Law, Ada Potensi Pelanggaran dan Cacat Formal?

Bisnis.com,16 Okt 2020, 13:05 WIB
Penulis: Herdanang Ahmad Fauzan
Penataan regulasi melalui RUU Cipta Kerja untuk peningkatan investasi dan penciptaan lapangan kerja. /Antara

Bisnis.com, JAKARTA — Setelah serangkaian drama, pada Selasa (13/10/2020), DPR memastikan draf Omnibus Law UU Cipta Kerja yang tepat dan dikirimkan ke presiden adalah draf versi 812 halaman.

Yang kemudian menuai pro-kontra, pengecekan metadata menunjukkan bahwa dokumen setebal 812 halaman tersebut baru dibuat pada Senin (12/10/2020).

Padahal, draf Omnibus Law sudah diketok palu DPR seminggu sebelumnya, alias pada 5 Oktober 2020 dan, sejak saat itu pula, beredar 4 versi dokumen yang dibuat dalam rentang waktu berbeda-beda.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Gajah Kusumo
Terkini