Konten Premium

Historia Bisnis: HM Sampoerna Lepas Saham Astra (ASII) dalam Operasi Nusamba

Bisnis.com,23 Okt 2020, 23:59 WIB
Penulis: Anggara Pernando
Karyawan melintas di depan logo PT Astra International Tbk./Bloomberg - Dimas Ardian

Bisnis.com, JAKARTA - Konglomerasi PT Astra International Tbk. (ASII) menjadi alat investasi sejumlah konglomerat papan atas. 

Perusahaan publik yang memiliki beragam lini bisnis dengan ratusan ribu karyawan ini menawarkan status tinggi bagi pemegang saham tercatat. 

Atas dasar itu pula, sejumlah konglomerat utama Indonesia membeli saham Astra ketika sang pemilik, William Soerjadjaja, harus melepas kepemilikan di Astra sepenuhnya untuk mengganti uang nasabah Bank Summa yang ditutup pemerintah. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Anggara Pernando
Terkini