Konten Premium

Meneropong Masa Depan Garuda Indonesia (GIAA) Usai Pandemi

Bisnis.com,30 Okt 2020, 19:31 WIB
Penulis: M. Nurhadi Pratomo, Anitana W. Puspa & Annisa Margrit
Pekerja menurunkan muatan kargo dari pesawat Garuda Indonesia dengan nomor penerbangan GA 143 setibanya di Bandara Internasional Sultan Iskandar Muda (SIM) Blang Bintang, Kabupaten Aceh Besar, Aceh, Rabu (2/9/2020)./ANTARA FOTO-Ampelsa

Bisnis.com, JAKARTA – PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. bakal melebarkan sayap bisnis dengan menggarap penerbangan kargo untuk ekspor makanan laut. Ini menjadi strategi terbaru maskapai pelat merah itu untuk tetap mampu terbang setelah dipukul pandemi Covid-19.

Direktur Utama (Dirut) Garuda Indonesia Irfan Setiaputra menjelaskan pihaknya tengah mendorong perkembangan bisnis penerbangan kargo, termasuk untuk ekspor makanan laut. Terus bergeraknya pengiriman barang, terutama bahan pangan, selama pandemi menyadarkan dirinya bahwa ada pasar yang bisa digarap ketika jumlah penumpang masih belum bisa dikerek.

"Dari proporsi kargo dan penumpang, saat ini masih 20-an persen. Tapi, saya optimistis kalau ini kami seriusi, kami tekuni, mudah-mudahan proporsinya bisa sampai 30-an persen," papar Irfan seperti dilansir Antara, Jumat (30/10/2020).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Annisa Margrit
Terkini