Konten Premium

PROSPEK EMITEN: Sederet Korporasi Menanti Berkah Pilpres AS

Bisnis.com,03 Nov 2020, 09:59 WIB
Penulis: M. Nurhadi Pratomo
Embroidery Process. Pan Brother

Bisnis.com, JAKARTA — Emiten dengan pasar penjualan produk di Negeri Paman Sam menanti efek positif dari hasil Pemilihan Presiden Amerika Serikat yang akan berlangsung pada Selasa (3/11/2020) waktu setempat.

Perhatian para pelaku pasar tertuju kepada hasil Pemilihan Presiden (Pilpres) Amerika Serikat (AS). Donald Trump dan Joe Biden memiliki keunggulan dan kekurangan masing-masing yang akan memberikan dampak kepada pasar.

Corporate Secretary & Head of Investor Relations PT Integra Indocabinet Tbk. Wendy Chandra mengungkapkan Pilpres AS tidak akan berdampak negatif terhadap ekspor perseroan. Pihaknya menuturkan tarif anti dumping dan anti subsidi yang nilainya lebih besar diinisiasi oleh kalangan swasta.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Hafiyyan
Terkini