WJIS 2020: Calon Investor Wajib Intip Agenda Hari Pertama dan Kedua di Sini

Bisnis.com,12 Nov 2020, 16:44 WIB
Penulis: Wisnu Wage Pamungkas
WJIS 2020

Bisnis.com, BANDUNG - Ajang West Java Investment Summit (2020) yang digelar Pemerintah Provinsi Jawa Barat akan berlangsung dari 16 November-19 November mendatang. Memadukan konsep online dan offline.

Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Jawa Barat Noneng Komara mengatakan Metropolitan Rebana akan menjadi highlight WJIS 2020 ini. Kawasan yang mencakup Subang, Majalengka, Sumedang, Indramayu, Kuningan dan Cirebon ini akan menjadi motor investasi Jawa Barat.

Karena itu dalam agenda WJIS, Rebana menjadi agenda utama. Berikut sejumlah agenda penting di WJIS 16--17 November 2020 yang memiliki konsep online dimana sekitar 696 calon investor hadir.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Ajijah
Terkini