Konten Premium

Maradona, Sosialis yang Dipuja Bank Sentral Inggris

Bisnis.com,26 Nov 2020, 19:32 WIB
Penulis: Yustinus Andri DP
Diego Armando Maradona menyapa penggemar sebelum pertandingan di Buenos Aires pada 7 Maret 2010. /Bloomberg

Bisnis.com, JAKARTA – Mantan kiper Tim Nasional Inggris Peter Shilton mungkin menjadi salah satu orang yang paling jengkel dengan “Gol Tangan Tuhan” ala Diego Maradona.

Maklum, Shilton menjadi salah satu saksi mata sekaligus orang yang paling terkecoh dengan gol pertama Diego Armando Maradona saat perempat final Piala Dunia 1986 melawan Inggris.

Pasalnya, Maradona yang baru saja meninggal dunia pada 25 November 2020, kala itu berhasil memporak-porandakan pertahanan Inggris dengan giringannya melewati empat pemain. Pergerakan legenda Argentina itu, membuat bek Inggris panik, sehingga salah satu dari mereka melakukan kesalahan saat membuang bola.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Yustinus Andri DP
Terkini