Konten Premium

Siasat Kelola Dana Darurat hingga Celah Berkelit di Masa Resesi

Bisnis.com,02 Des 2020, 19:00 WIB
Penulis: Asteria Desi Kartika Sari
Ilustrasi seseorang yang sedang menghitung uang. /istimewa

Bisnis.com, JAKARTA – Pandemi Covid-19 mesti diakui telah mengubah rencana masyarakat di berbagai hal. Tak terkecuali dalam hal perencanaan keuangan.  

Alhasil, masyarakat mesti mengatur ulang keuangannya untuk menyesuaikan dengan kondisi perekonomian Indonesia yang telah memasuki masa resesi setelah terpukul pandemi virus corona atau Covid-19.

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat ekonomi Indonesia pada kuartal II/2020 minus 5,32 persen diikuti oleh kuartal III/2020 minus 3,49 persen. Akibat pertumbuhan ekonomi yang minus sebanyak dua kali berturut-turut, artinya Indonesia mengalami resesi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Yustinus Andri DP
Terkini