Konten Premium

Menakar Kinerja Salim Ivomas (SIMP) Sepanjang 2021, Prospektifkah Sahamnya Dikoleksi?

Bisnis.com,05 Jan 2021, 05:46 WIB
Penulis: Herdanang Ahmad Fauzan
Kelapa sawit ditumpuk di atas sebuah truk di Penajam, Kalimantan Timur, Rabu (27/11/2019)./Bloomberg-Dimas Ardian

Bisnis.com, JAKARTA – Pada Kamis (31/12/2020), Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) PT Salim Ivomas Tbk. (SIMP) menghasilkan keputusan penting. Memasuki tahun yang baru, emiten sawit yang berada di bawah naungan Grup Salim tersebut akan menambah porsi saham mereka di anak usaha, yakni PT Mentari Subur Abadi (MSA).

Terkait teknisnya, RUPS menyetujui peningkatan modal dasar, modal ditempatkan, dan modal disetor MSA lewat penerbitan 806.897 lembar saham baru senilai Rp806,89 miliar. Seluruh saham baru akan tercatat atas nama SIMP.

“Sehingga setelah penerbitan saham baru dan penyetoran telah dilakukan maka kepemilikan saham perseroan dalam MSA berubah dari semula sekitar 60 persen menjadi sekitar 80 persen,” papar Sekretaris Perusahaan SIMP Yati Salim dalam keterbukaan informasi di laman resmi Bursa Efek Indonesia (BEI).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Annisa Margrit
Terkini