Konten Premium

Bisnis Properti Subsektor Ritel Diprediksi Masih Bakal Tertekan

Bisnis.com,11 Jan 2021, 23:06 WIB
Penulis: Yanita Petriella
Suasana lengang terlihat di salah satu pusat perbelanjaan di Jakarta karena penerapan Pembatasan Sosial Skala Besar (PSBB) terkait dengan pandemi Covid-19./Bisnis/Nurul Hidayat

Bisnis.com, JAKARTA – Sektor properti ritel diperkirakan masih mengalami tekanan pada tahun ini akibat belum meredanya kasus Covid-19 dan diberlakukannya kembali Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) Jawa Bali.

Senior Associate Director Research Colliers International Indonesia Ferry Salanto mengatakan sektor ritel masih mengalami tekanan pada 2021.

Hal itu dikarenakan bisnis ritel termasuk pusat perbelanjaan yang tentunya sangat bergantung pada mobilitas dan keramaian masyarakat pengunjungnya. Oleh karena itu, adanya PSBB sangat berdampak pada bisnis ritel.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: M. Syahran W. Lubis
Terkini