Konten Premium

Puradelta (DMAS) dan Waskita Beton (WSBP) di Daftar Emiten Royal Dividen, Tengok Kinerjanya

Bisnis.com,28 Jan 2021, 11:16 WIB
Penulis: Dwi Nicken Tari, Hafiyyan & Annisa M.
Petugas menunjukkan uang rupiah dan dolar AS di salah satu gerai penukaran mata uang asing di Jakarta, Senin (16/3/2020)./Bisnis-Arief Hermawan P

Bisnis.com, JAKARTA – Status PT Gudang Garam Tbk. sebagai salah satu emiten paling royal menebar dividen akhirnya terhenti. Bursa Efek Indonesia mengeluarkan perusahaan rokok itu dari daftar anggota Indeks IDX High Dividend 20 untuk periode perdagangan Februari 2021-Januari 2022.

Hal itu disampaikan melalui pengumuman Bursa Efek Indonesia (BEI) No. Peng-00288/BEI.OPP/05-2018 tanggal 15 Mei 2018 perihal Peluncuran Indeks IDX High Dividend 20. Indeks ini mencakup 20 saham yang rajin membagikan dividen tunai selama 3 tahun terakhir dan memiliki dividend yield yang tinggi.

Dalam pemberitahuan itu, disebutkan bahwa BEI sudah melakukan evaluasi atas indeks tersebut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Annisa Margrit
Terkini