Konten Premium

Yang Sedih dan Tertawa di Merger Bank Syariah Indonesia (BRIS)

Bisnis.com,28 Jan 2021, 17:27 WIB
Penulis: Hendri Tri Widi Asworo
Ketua Tim Project Management Office (PMO) dan juga Wakil Direktur Utama Bank Mandiri Hery Gunardi (tengah) bersama dengan Wakil Direktur Utama BRI Catur Budi Harto (kedua kanan), Direktur Hubungan Kelembagaan BNI Sis Apik Wijayanto (kedua kiri), Direktur Utama Bank BRIsyariah Ngatari (kanan) dan Direktur Bisnis Indonesia Financial Group Pantro Pander (kiri) dalam virtual press conference, Selasa (13/10/2020)./Istimewa

Bisnis.com, JAKARTA – Kelahiran PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BRIS) tinggal menghitung hari. Tepatnya 4 hari lagi, 1 Februari 2021, raksasa bank syariah di Tanah Air secara formal akan terbentuk. Izin otoritas sudah dikantongi untuk legalisasi.

Ada sekelumit cerita menarik di balik merger tiga bank syariah milik bank Badan Usaha Milik Negara (BUMN), yakni PT Bank Mandiri Syariah, PT Bank BRI Syariah Tbk., dan PT Bank BNI Syariah.

Yang menarik adalah kasak-kusuk karyawan di balik isu merger ini. Masing-masing karyawan di tiap bank mempunyai kisah berbeda.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Annisa Margrit
Terkini