Konten Premium

Restu Jokowi dan Janji Erick Thohir Saat Jadi Ketum MES

Bisnis.com,02 Feb 2021, 06:52 WIB
Penulis: Hendri T. Asworo & Annisa Margrit
Menteri BUMN Erick Thohir menjadi pembicara dalam Milenial Fest 2020 di Djakarta Theatre, Jakarta, Sabtu (15/8/2020)./ANTARA FOTO-Dhemas Reviyanto

Bisnis.com, JAKARTA – Nama Erick Thohir semula tidak diperhitungkan menjadi Ketua Umum Masyarakat Ekonomi Syariah (MES). Apalagi, orang nomor satu di lembaga nirlaba itu selalu diisi oleh praktisi industri keuangan.

Namun, Menteri BUMN itu ternyata serius ingin menjadi Ketua Umum MES. Bahkan, menurut informasi yang diterima Bisnis, Erick sempat menghadap Presiden Joko Widodo untuk duduk di kursi tersebut.

Ada beberapa kandidat yang sempat muncul sebelum Musyawarah Nasional (Munas) MES digelar pada Sabtu (23/1/2021). Mereka adalah Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno, serta Ketua Umum petahana Wimboh Santoso yang juga Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Annisa Margrit
Terkini