Konten Premium

Pilkada Serentak 2024 Buka Jalan Anies sebagai Calon Presiden

Bisnis.com,04 Feb 2021, 10:50 WIB
Penulis: Nyoman Ary Wahyudi
Presiden Joko Widodo berbincang dengan Gubernur Anies Baswedan usai meninjau kesiapan fasilitas umum di Stasiun Mass Rapid Transit (MRT) Bundaran Hotel Indonesia, Jakarta, Selasa (26/5/2020) / Biro Pers Media Istana.

Bisnis.com, JAKARTA - Peneliti politik dari ISEAS Yusof Ishak Institute Made Tony Supriatma berpendapat, pelaksanaan pemilihan kepala daerah atau pilkada yang diundur ke tahun 2024 justru menguntungkan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.

Alasannya, Anies bakal memiliki waktu senggang untuk menyusun basis pendukungnya dalam pemilihan presiden atau Pilpres 2024.

Made mengatakan, sejumlah partai politik sudah kelihatan melirik sosok Anies sebagai bakal calon  kuat presiden mendatang. Dengan demikian, mekanisme pilkada yang diundur ke tahun 2024 tidak secara otomatis mematikan sepak terjang Anies dalam dunia politik nasional.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Nancy Junita
Terkini