Konten Premium

Investasi Properti Masih Diminati, Diprediksi Menuju Kebangkitan

Bisnis.com,09 Feb 2021, 22:11 WIB
Penulis: Yanita Petriella
Foto udara kawasan perumahan di Gunung Sindur, Bogor, Jawa Barat./Bisnis/Abdullah Azzam

Bisnis.com, JAKARTA – DPP Persatuan Perusahaan Realestat Indonesia (REI) optimistis kondisi properti bangkit tahun ini dan investasi di sektor tersebut diyakini masih diminati.

Wakil Ketua Umum DPP REI Hubungan Luar Negeri Rusmin Lawin mengatakan sudah setahun terjadi pandemi sehingga para pengembang dan investor pun optimistis dengan kondisi sektor properti akan bangkit.

"Investasi properti ini masih menarik dan diminati. Saat ini tanpa harus menunggu pandemi usai, investor mulai berpikir untuk kembali berinvestasi, salah satunya di sektor properti. Tinggal bagaimana bersikap prudent, tetapi tetap memutar uang dengan standar protokol," ujarnya kepada Bisnis pada Selasa (9/2/2021).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: M. Syahran W. Lubis
Terkini