Konten Premium

Induk Shopee Incar Bank Bumi Arta (BNBA)-Bank Capital (BACA), Jadi Bank Digital Pertama?

Bisnis.com,17 Feb 2021, 14:59 WIB
Penulis: Annisa Margrit
Konsumen melakukan transaksi pembayaran menggunakan aplikasi uang elektronik BJB DigiCash di usaha kuliner dan kopi Warung Pinus, Sagalaherang, Kabupaten Subang, Jawa Barat, Jumat (4/12/2020)./ANTARA FOTO-Novrian Arbi

Bisnis.com, JAKARTA — Bursa Efek Indonesia mengeluarkan pengumuman yang isinya meminta investor untuk berhati-hati terhadap saham PT Bank Bumi Arta Tbk. Harga sahamnya yang melonjak nyaris 100 persen dalam waktu kurang dari sepekan menjadi dasar bagi otoritas bursa untuk mengawasi saham bank yang dirumorkan bakal diakuisisi oleh Sea Group itu.

Pada Selasa (16/2/2021), Bursa Efek Indonesia (BEI) menyampaikan saham bank berkode emiten BNBA itu mengalami peningkatan harga di luar kebiasaan alias Unusual Market Activity (UMA).

Dalam rentang 10-16 Februari 2021, saham BNBA sudah melambung 94,79 persen dari Rp480 ke posisi Rp935. Sementara itu, secara year-to-date (ytd), penguatannya menembus 140,97 persen.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Annisa Margrit
Terkini