Konten Premium

Menerka Kesiapan Bank Ganesha (BGTG) Masuk dalam Pusaran Bank Digital

Bisnis.com,08 Mar 2021, 06:49 WIB
Penulis: Herdanang Ahmad Fauzan
Komisaris PT Bank Ganesha Tbk Marcello Theodore Taufik (dari kiri), berbincang dengan Wakil Presiden Komisaris Independen Sudarto, Presiden Komisaris Independen Lenny Sugihat, Presiden Direktur Lisawati, Direktur Setiawan Kumala, dan Direktur Sugiarto Surjadi, usai rapat umum pemegang saham tahunan di Jakarta, Jumat (12/4/2019)./Bisnis-Dedi Gunawan

Bisnis.com, JAKARTA — Ketika harga saham emiten-emiten perbankan mini kompak mengalami kenaikan dalam 2-3 pekan terakhir, PT Bank Ganesha Tbk. (BGTG) tidak ketinggalan ambil bagian.

Bangkit sejak pertengahan Februari 2021, saham BBTG melaju kencang hingga level harga Rp264 per saham pada akhir perdagangan Kamis (4/3/2021). Posisi tersebut menempatkan BGTG dalam tren penguatan harga 247,3 persen dari posisi Rp76 secara year-to-date (ytd).

Saking kencangnya, Bursa Efek Indonesia (BEI) sampai-sampai harus meniup peluit. Mereka melakukan suspensi perdagangan saham BBTG pada Jumat (5/3), dan meminta perseroan memberikan penjelasan kepada para pemegang sahamnya lewat paparan publik insidentil.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Annisa Margrit
Terkini