Konten Premium

BBCA, ASII, & ICBP Jadi Sasaran Asing, Masih Menarik Dikoleksi?

Bisnis.com,09 Apr 2021, 16:30 WIB
Penulis: Asteria Desi Kartika Sari
Bull and bear

Bisnis.com, JAKARTA — PT Bank Central Asia Tbk. (BBCA), PT Astra International Tbk. (ASII), dan PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk. (ICBP) terkena aksi jual paling banyak oleh pemodal asing secara sepanjang periode berjalan 2021.

Berdasarkan data RTI Business Jumat (9/4/2021), saham BCA menempati daftar teratas net foreign sell periode berjalan 2021. Saham milik orang terkaya Indonesia versi Forbes, Hartono Bersaudara, mencetak net sell Rp2,40 triliun.

Seiring dengan tekanan aksi jual, pergerakan harga saham BBCA telah terkoreksi 8,42 persen year to date (ytd). Laju emiten berkapitalisasi pasar terbesar itu berada di kisaran support Rp30.400 dan resistance Rp36.900 hingga akhir sesi Jumat (9/4/2021).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: M. Nurhadi Pratomo
Terkini