Konten Premium

Alasan Negara Berkembang Asia Lebih Tahan Saat Pandemi Dibanding Kawasan Lain

Bisnis.com,11 Mei 2021, 15:42 WIB
Penulis: Yustinus Andri DP
Petugas beraktivitas di pabrik pembuatan baja Kawasan Industri Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Jumat (4/10/2019)./ANTARA FOTO-Fakhri Hermansyah

Bisnis.com, JAKARTA – Pandemi Covid-19 yang telah memasuki tahun kedua, memunculkan beragam kekhawatiran baru di berbagai belahan dunia, terutama negara berkembang. Kekhawatiran itu di antaranya lonjakan inflasi, kencangnya arus modal keluar dan meningkatnya utang negara.

Namun, tampaknya fenomena itu tidak terjadi di negara berkembang di kawasan Asia. Sebab, di kelompok negara berkembang Asia, para pembuat kebijakan terlihat tidak memiliki beban seberat sejawatnya di negara berkembang Amerika Latin, Afrika dan bahkan Eropa .

Di Asia, beberapa negara berkembang memang dihadapkan pada ancaman resesi dan bahkan koreksi yang dalam terhadap pertumbuhan ekonomi selama pandemi Covid-19. Namun, nasib mereka tergolong tidak seburuk negara berkembang di kawasan lain.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Yustinus Andri DP
Terkini