Konten Premium

Aksi Jual Bitcoin Diprediksi Berlanjut, Ada Pengaruh dari Harga Emas?

Bisnis.com,19 Mei 2021, 16:31 WIB
Penulis: Asteria Desi Kartika Sari
Simbol mata uang kripto ditampilkan di layar selama Crypto Investor Show di London, Inggris, pada 10 Maret 2018. /Bloomberg

Bisnis.com, JAKARTA – Aksi jual Bitcoin diproyeksikan terus berlanjut, di tengah beragam sentimen negatif yang menghantam aset kripto tersebut.

Adapun, mengutip Coinmarketcap.com, harga Bitcoin pada Rabu (19/5/2021) sempat berada di level US$39.170 atau turun sebesar 31,58 persen dalam sepekan.

Sementara itu, sejumlah pengamat dan analis teknikal menilai pergerakan harga Bitcoin telah melewati area oversold pada relative strength index (RSI) selama 14 hari. Selain itu, aksi jual yang cepat dapat membawa Bitcoin kembali ke level supportnya pada US$40.000. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Yustinus Andri DP
Terkini