Konten Premium

Target 1 Juta Barel, Butuh Ramuan Pemanis untuk Hulu Migas

Bisnis.com,07 Jun 2021, 06:03 WIB
Penulis: Muhammad Ridwan
Pertamina EP Cepu telah menyelesaikan tahapan completion yang merupakan proses pemasangan tubing (pipa produksi) beserta seluruh kelengkapannya. Sejauh ini, Proyek JTB yang dioperatori PEPC mencapai 17.391.921 Jam Kerja Selamat. Istimewa/ Pertamina

Bisnis.com, JAKARTA – Di tengah target pemerintah untuk mengejar produksi minyak 1 juta barel per hari dan gas bumi 12 juta kaki kubik per hari pada 2030, masih terdapat sejumlah wilayah kerja hulu minyak dan gas bumi yang merosot.

Suntikan kebijakan fiskal yang menarik dinilai dapat membantu untuk menggairahkan kembali kinerja produksi hulu migas dalam negeri.

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Arifin Tasrif mengungkapkan penyebab utama merosotnya kinerja produksi hulu minyak dan gas bumi dalam negeri dalam beberap tahun terakhir.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Amanda Kusumawardhani
Terkini