Konten Premium

Covid-19 Mengganas Muncul PPKM Mikro Darurat

Bisnis.com,30 Jun 2021, 12:30 WIB
Penulis: Nyoman Ary Wahyudi
Warga antre saat mengikuti program vaksinasi COVID-19 keliling yang diadakan oleh Polda Metro Jaya di kawasan Kemang, Jakarta, Selasa (29/6/2021). Kegiatan vaksinasi keliling tersebut dalam rangka mendukung pemerintah dalam mempercepat pelaksanaan vaksinasi Covid-19 bagi masyarakat./Antara

Bisnis.com, JAKARTA — Epidemiolog dari Griffith University Dick Budiman mengatakan, bahwa  penanganan pandemi Covid-19 di Indonesia kian kritis lantaran tidak didukung oleh peta epidemiologis yang valid menyusul maraknya mutasi Virus Corona di sejumlah daerah.

Dicky berpendapat, bahwa pemerintah seharusnya segera mengambil kebijakan karantina wilayah total atau lockdown untuk menutupi kelemahan peta epidemiologis itu.

Alasannya, mutasi Virus Corona jenis Variant of Concerns (VoC) sudah mendominasi sebaran virus di dalam negeri.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Nancy Junita
Terkini