Konten Premium

Misi Grup Astra di Bisnis Jalan Tol Setelah Genggam Saham 7 BUJT, Bawa Saham ASII Lewati Rp6.000?

Bisnis.com,30 Jun 2021, 19:45 WIB
Penulis: M. Nurhadi Pratomo
Pekerja membersihakan lantai di depan patung William Soeryadjaya, pendiri Astra./Antara - Hafidz Mubarak A

Bisnis.com, JAKARTA — Ekspansi Grup Astra di bisnis jalan tol melalui Astra Infra tidak mengendur meski diadang pandemi Covid-19. Mampukah sektor usaha itu mendongkrak kinerja keuangan dan saham perseroan?

Astra Infra merupakan kelompok usaha yang sepenuhnya dimiliki oleh PT Astra International Tbk. (ASII). Entitas itu memiliki tiga lini bisnis yakni toll road infrastructure, logistics infrastructure, dan infrastructure solutions.

Di tengah penyebaran pandemi Covid-19 yang masih belum terkendali, Astra Infra terus melancarkan ekspansi anorganik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: M. Nurhadi Pratomo
Terkini