Konten Premium

Historia Bisnis : Isyarat Merger BTEL hingga Rumor Telkom Akuisisi

Bisnis.com,07 Jul 2021, 21:40 WIB
Penulis: M. Nurhadi Pratomo
Teknisi memasang perangkat Base Transceiver Station (BTS) di salah satu tower di Makassar, Sulawesi Selatan, Rabu (18/3/2020)./Bisnis-Paulus Tandi Bonern

Bisnis.com, JAKARTA — PT Bakrie Telecom Tbk. (BTEL) telah merasakan ketatnya persaingan di sektor telekomunikasi sejak 12 tahun silam.

Manajemen emiten telekomunikasi milik Grup Bakrie itu merancang strategi untuk bertahan di tengah persaingan sektor telekomunikasi yang semakin ketat pada medio 2009. Bakrie Telecom saat itu mengaku tidak segan jika harus berkonsolidasi dengan operator lain.

Rencana emiten berkode saham BTEL itu terekam dalam berita Koran Bisnis Indonesia edisi 7 Juli 2009 di artikel berjudul ‘Bakrie Telecom isyaratkan merger pada 2010’.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: M. Nurhadi Pratomo
Terkini